Welcome to www.kaosbordirlogo.blogspot.com .

Samsung Galaxy S3, Ponsel Canggih

Pada Bulan Mei kemarin Samsung secara resmi telah meluncurkan Samsung Galaxy generasi ke 3 dengan nama Samsung I9300 Galaxy SIII sebagai generasi penerus Samsung Galaxy SII, Seperti seri samsung galaxy yang lain galaxi SII dari segi desain hampir mirip, tanpa keypad dengan layar sentuh yang lebar dan nyaman digunakan.

Samsung galaxy S3 memiliki fitur yang lengkap dan canggih serta mutakhir, dengan OS Android versi 4 terbaru dan CPU Quad-core 1.4 GHz Cortex-A9 serta layar touch screen 4.8 Inch yang lebar menjadikan samsung galaxy S3 layak diperhitungkan.

Desain samsung galaxy S3 yang elegan dan ramping membuat samsung galaxy S3 nyaman digenggaman dan ada satu hal lagi yang menjadi daya tarik dari smart phone ini adalah bodynya yang mengkilap seperti batu permata membuatnya terkesan sebagai smart phone mewah dan berkelas.


Spesifikasi Samsung Galaxy S3:

  • Band: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 ,3G HSDPA 900 /1900 / 2100
  • OS: Android OS, v4.0.3 (Ice Cream Sandwich)
  • CPU: Exynos 4212 Quad, Quad-core 1.4 GHz Cortex-A9, GPU Mali-400MP
  • Weight: 133 g Dimension: 136.6 x 70.6 x 8.6 mm
  • Camera: 8 MP, 3264x2448 pixels, autofocus, LED flash
  • Display: Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors, 720 x 1280 pixels, 4.8 inches
  • Bettery: Standard battery, Li-Ion 2100 mAh, Talk time Up to 21 h 40 min (2G) / Up to 11 h 40 min (3G)
  • Music: MP3/WAV/eAAC+/AC3/FLAC player
  • Video: MP4/DivX/XviD/WMV/H.264/H.263 player
  • Business: Document editor (Word, Excel, PowerPoint, PDF), Organizer
  • Connectivity: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, DLNA, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot, USB, Bluetooth
  • Memory: Internal 16/32/64 GB storage, 1 GB RAM, microSD up to 64 GB
  • Others: Smart Stay eye tracking, TV-out (via MHL A/V link), Dropbox (50 GB storage), Active noise cancellation with dedicated mic, Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa integration

Dengan berbagai fitur canggih dan desain yang menawan samsung galaxy S3 layak untuk dimiliki atau masuk dalam daftar belanja, tetapi perlu diingat dengan segala kelebihannya samsung galaxy S3 saat ini dibandrol dengan harga 6,5 Juta lumayan mahal tetapi sepadan dengan fitur yang diberikan.


Related Post:

Share this article now on :